Kapan 1 Rabi’ul Akhir 1445 H Dimulai?

Peta keterlihatan hilal Rabi;ul Akhir 1445 H pada petang hari Ahad, 15 Oktober 2023 M.

Bulan Rabi’ul Akhir adalah bulan ke-4 dalam kalender islam. Tahun ini, bulan ini datang setelah konjungsi bulan (ijtimak) pada hari Sabtu, 14 Oktober 2023 Masehi pukul 17:55 UTC. Bulan sabit Rabi’ul Ahir 1445 H tidak akan terlihat pada Sabtu petang.… Continue Reading

Kapan 1 Rabi’ul Awal 1445 H Dimulai?

Peta visibilitas hilal 1 Rabiul Awal 1445 H pada petang hari Sabtu, 16 September 2023.

Hari ini, Jumat, 15 September 2023 bertepatan dengan 29 Shafar 1445 H dalam kalender islam global dan sebagian besar kaum muslimin yg mengikuti rukyatul hilal lokal di Indonesia. Dengan demikian, bagi penganut rukyatul hilal, akan ada prosesi melihat bulan sabit… Continue Reading

Kapan 1 Syawal 1444 H Tahun 2023 Ini?

Peta visibilitas hilal 1 Syawal 1444 H pada petang hari Kamis, 20 April 2023. Hilal akan bisa teramati dari wilayah Amerika Serikat dengan mata telanjang.

Ketika bulan Ramadhan sudah akan berakhir, pertanyaan yang sering muncul adalah: “Kapan Lebaran? Tanggal berapa lebaran tahun ini?”, “Kapan 1 Syawal?” atau “Tanggal berapa Idul Fitri 1 Syawal tahun ini?”. Pertanyaan semacam ini selalu muncul karena kaum muslimin belum memiliki… Continue Reading

Kapan 1 Sya’ban 1444 H (2023 M) Dimulai?

Peta visibilitas hilal 1 Sya'ban 1444 H pada petang hari Senin, 20 Feb 2023. Bulan sabit 1 Sya'ban 1444 H hanya akan bisa dilihat di sebagian wilayah barat benua Amerika.

Bulan Sya’ban 1444 H ditandai dengan ijtima’ posisi bulan yg terjadi pada hari Senin, 20 Feb 2023 jam 14:06 WIB (7:06 GMT). Posisi ijtima’ atau konjungsi disebut juga bulan mati alias bulan yg tidak bisa terlihat secara kasat mata. Secara… Continue Reading

Kapan 1 Rajab 1444 H Dimulai?

Bulan Rajab adalah bulan ke tujuh dalam kalender hijriyah dan merupakan salah satu bulan haram (bulan yang dimuliakan). Pada tahun 2023 ini, 1 Rajab 1444 H ditandai dengan ijtima’ bulan yang terjadi pada hari Ahad, 22 Januari 2023 pada pukul… Continue Reading

Foto-foto Bulan Sabit (Hilal) 1 Jumadil Awal 1444 H

Foto bulan sabit 1 Jumadil Awal 1444 H diambil dari Chili pada petang hari Kamis, 24 November 2022 (Leon Patricio)

Sebagaimana diprediksi melalui peta visibilitas hilal, bulan sabit 1 Jumadil Awal 1444 H berhasil dilihat dan dipotret dari wilayah benua Amerika. Dari Nevada dan Arizona, Amerika Serikat, bulan sabit 1 Jumadil Awal 1444 H berhasil difoto pada petang hari Kamis,… Continue Reading