Kalender Islam Tahun 2021 M Tersedia untuk Diunduh

Gambar 1 Halaman Kalender Islam 2021 M - Berbasis rukyatul hilal global.

Memasuki tahun 2021 Masehi, telah tersedia Kalender Islam 2021 M di situs Alhabib untuk dilihat maupun diunduh dalam format gambar maupun PDF. Kalender Islam 2021 M ini meliputi tanggal-tanggal Kalender Hijriyah untuk tahun 1442 dan 1443 H. Alternatifnya, tampilan kalender… Continue Reading

Pembaruan: Kalender Islam Tahunan dengan Tanggal-tanggal Penting Umat Islam

Kalender islam (hijriyah) tahun 2020 M

Alhamdulillah, situs Alhabib – Mewarnai dengan Islam telah selesai melakukan satu pembaruan (update) pada salah satu layanan populer kami yaitu, Kalender Islam dengan Tanggal-tanggal Penting Umat Islam termasuk tanggal-tanggal puasa sunnah. Kini, tanggal-tanggal penting umat islam dalam penanggalan hijriyah ditampilkan… Continue Reading

Museum Astronomi Islam Diluncurkan

Pada tanggal 1 Jumadil Akhir 1433 H (23 April 2012) kemarin, Prof. Susiknan Azhari, bekerjasama dengan Al Khawarizmi Institute telah meluncurkan sebuah portal tentang astronomi islam bertajuk “Museum Astronomi Islam” dan dapat diakses di alamat: http://museumastronomi.com Museum Astronomi Islam ini bervisi:… Continue Reading

Kalender Islam berbasis Gambar

Setelah situs web yang lama telah hampir seluruhnya terpindahkan ke situs baru di https://www.al-habib.info, kini saatnya mengaktifkan kembali layanan kalender islami berbasis gambar. Kalender ini akan menampilkan gambar tanggal hijriyah harian dan diperuntukkan sebagai alternatif bagi pengguna blog yang tidak… Continue Reading