Maklumat Muhammadiyah: 1 Ramadhan 1437 H jatuh pada 6 Juni 2016

Surat-Maklumat-Muhammadiyah-Ramadhan-1437-H-6-Juni-2016-hal-1

Muhammadiyah, sebagaimana tahun-tahun sebelumnya, telah mengeluarkan keputusan mengenai kapan puasa Ramadhan 1437 H berlangsung. Dalam Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah nomor: 01/MLM/I.0/E/2016 ditetapkan bahwa: Awal puasa, 1 Ramadhan 1437 H jatuh pada hari Senin Pahing, 6 Juni 2016 M. Idul Fitri,… Continue Reading

Pesan RA Kartini Sebenarnya Mengenai Emansipasi Wanita

Kami di sini memohon diusahakan pengajaran dan pendidikan anak perempuan, bukan sekali-kali karena kami menginginkan anak-anak perempuan itu menjadi saingan laki-laki dalam perjuangan hidupnya. Tapi karena kami yakin akan pengaruhnya yang besar sekali bagi kaum wanita, agar wanita lebih cakap melakukan kewajibannya, kewajiban yang diserahkan alam sendiri ke dalam tangannya: menjadi ibu, pendidik manusia yang pertama-tama. [Surat Kartini kepada Prof. Anton dan Nyonya, 4 Oktober 1902]

Orang sering menjuluki Kartini sebagai pejuang emansipasi wanita. Benarkah? Simak saja petikan suratnya: “Kami di sini memohon diusahakan pengajaran dan pendidikan anak perempuan, bukan sekali-kali karena kami menginginkan anak-anak perempuan itu menjadi saingan laki-laki dalam perjuangan hidupnya. Tapi karena kami… Continue Reading

Film Animasi Baru: Bilal – Pahlawan Islam

Film perjuangan dan penuh inspirasi “Bilal” menjadi pusat perhatian karena produser dan sutradaranya, Aiman Thariq Jamal menelorkan ide inovatif yang mencoba mengangkat cerita pahlawan nyata yang menarik semua generasi. Idenya ini cukup berbeda dengan film animasi kebanyakan yang mengangkat pahlawan… Continue Reading