Foto-foto Bulan Sabit (Hilal) 1 Muharram 1439 H

Alhamdulillah, bulan sabit (hilal) penanda masuknya 1 Muharram 1439 Hijriyah telah terlihat dan dapat difoto dari berbagai belahan dunia pada petang hari Kamis, 21 September 2017. Hingga artikel ini dibuat, belum ada laporan yang valid mengenai terlihatnya hilal pada hari Rabu termasuk dari wilayah Amerika yang diprediksi mungkin bisa melihat bulan sabit sehari sebelumnya.

Dengan demikian, berdasarkan rukyatul hilal global, 1 Muharram 1439 H jatuh pada hari Jum’at, 22 September 2017. Hal ini berbeda dengan prediksi peta visibilitas Hilal 1 Muharram 1439 H yang menetapkan secara global tahun baru islam dimulai sehari sebelumnya,

Foto Bulan Sabit 1 Muharram 1439 H

Berikut ini adalah foto-foto hilal 1 Muharram 1439 H yang diabadikan pada petang hari Kamis, 21 September 2017 dari berbagai belahan dunia.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Mugabe. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Mugabe. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Mesir. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Mesir. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Solo, Indonesia. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Solo, Indonesia. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Yogyakarta, Indonesia. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Foto bulan sabit 1 Muharram 1439 H dari Yogyakarta, Indonesia. Hilal ini terlihat pada hari Kamis, 21 September 2017.

Kami mengucapkan:

Selamat Tahun Baru Islam

1 Muharram 1439 Hijriyah

Semoga Allah senantiasa memberikan kebaikan, keberkahan, keselamatan, keislaman, keimanan dan keamanan kepada kaum muslimin di tahun 1439 H ini, Aamiin.

Save

Habib bin Hilal

Habib bin Hilal adalah pengelola dan Editor dari blog ini serta situs Alhabib - Mewarnai dengan Islam.

Tinggalkan Balasan