Foto Bulan Sabit (Hilal) 1 Dzulhijjah 1443 H

Photograph of the crescent moon of 1 Dhul-Hijjah 1443 AH as sighted from California, USA on the evening of Wednesday, 29 June 2022 by Youseff Ismail.

Bulan Dzulhijjah 1443 H telah diumumkan permulaannya oleh beberapa negara termasuk Indonesia dan Arab Saudi. Di Indonesia, pemerintah secara resmi mengumumkan bahwa 1 Dzulhijjah 1443 H jatuh pada hari Jumat, 1 Juli 2022 karena hilal tidak terlihat. Sementara itu, Arab… Continue Reading

Kapan 1 Dzulhijjah 1443 H (2022 M) Dimulai?

Informasi pelaksanaan Sidang Itsbat penentuan 1 Dzulhijjah 1443 H oleh Kementerian Agama RI.

Bulan Dzulhijjah, atau bulan Haji, merupakan salah satu bulan penting bagi umat islam karena ada ibadah Haji di dalamnya dan juga hari raya Idul Adha. Tahun 2022 ini, ada potensi perbedaan permulaan 1 Dzulhijjah 1443 H di Indonesia dan juga… Continue Reading

Saudi Arabia: 1 Ramadan 1443 H Bertepatan dengan Sabtu, 2 April 2022

Pengumuman 1 Ramadhan 1443 H Arab Saudi: puasa dimulai Sabtu, 2 April 2022 M.

Berdasarkan pengumuman yang telah dirilis oleh kantor berita resmi Arab Saudi, SPA, besok hari Sabtu, 2 April 2022 adalah hari pertama puasa 1 Ramadhan 1443 H. Dewan Kerajaan Arab Saudi mengumumkan bahwa Departemen Bulan Sabit Mahkamah Tinggi menetapkan 1 Ramadhan… Continue Reading

Kapan 1 Dzulhijjah 1439 H (2018 M) Dimulai?

HilalMap - Peta Visibilitas Hilal (Bulan Sabit) Dzulhijjah 1439 H pada hari Ahad, 12 Agustus 2018. Bulan sabit akan dengan mudah dilihat di hampir seluruh dunia (arsir hijau).

Untuk menjawab pertanyaan “kapan 1 Dzulhijah 1439 H dimulai?” atau “Kapan Idul Adha 1439 H (2018 M)” kita harus melihat posisi bulan dan kapan bulan sabit bisa dilihat. Bulan Dzulhijjah 1439 Hijriyah ditandai dengan konjungsi bulan baru (ijtima’) yang terjadi… Continue Reading

Muhammadiyah & PERSIS: 1 Dzulhijjah 1439 H Bertepatan Dengan 13 Agustus 2018

Maklumat Muhammadiyah mengenai Ramadhan, Syawal, dan Dzulhijah 1439 H.

Kapan Idul Adha tahun ini? Tanggal 1 Dzulhijjah atau bulan Haji tahun 1439 H menurut perhitungan (hisab) Muhammadiyah dan PERSIS akan dimulai pada hari Senin, 13 Agustus 2018 M. Dengan demikian, Hari Raya Idul Adha, 10 Dzulhijjah 1439 H akan… Continue Reading

Resmi: Arab Saudi Menetapkan Idul Adha 1 September 2017

Secara resmi pemerintah Arab Saudi telah menetapkan bahwa 1 Dzulhijjah 1438 H dimulai pada hari Rabu, 23 Agustus 2017. Hal ini berdasarkan adanya laporan terlihatnya bulan sabit di wilayah Arab Saudi yang diterima oleh Mahkamah Agung Arab Saudi. Mereka juga… Continue Reading