Kapan 1 Dzulhijjah 1439 H (2018 M) Dimulai?

HilalMap - Peta Visibilitas Hilal (Bulan Sabit) Dzulhijjah 1439 H pada hari Ahad, 12 Agustus 2018. Bulan sabit akan dengan mudah dilihat di hampir seluruh dunia (arsir hijau).

Untuk menjawab pertanyaan “kapan 1 Dzulhijah 1439 H dimulai?” atau “Kapan Idul Adha 1439 H (2018 M)” kita harus melihat posisi bulan dan kapan bulan sabit bisa dilihat. Bulan Dzulhijjah 1439 Hijriyah ditandai dengan konjungsi bulan baru (ijtima’) yang terjadi… Continue Reading

Muhammadiyah & PERSIS: 1 Dzulhijjah 1439 H Bertepatan Dengan 13 Agustus 2018

Maklumat Muhammadiyah mengenai Ramadhan, Syawal, dan Dzulhijah 1439 H.

Kapan Idul Adha tahun ini? Tanggal 1 Dzulhijjah atau bulan Haji tahun 1439 H menurut perhitungan (hisab) Muhammadiyah dan PERSIS akan dimulai pada hari Senin, 13 Agustus 2018 M. Dengan demikian, Hari Raya Idul Adha, 10 Dzulhijjah 1439 H akan… Continue Reading

Muhammadiyah & PERSIS: 1 Syawal 1439 H jatuh pada Jum’at, 15 Juni 2018

Maklumat Muhammadiyah mengenai Ramadhan, Syawal, dan Dzulhijah 1439 H.

Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1439 Hijriyah, menurut ketetapan berdasarkan Maklumat Muhammadiyah dan Surat Edaran PERSIS (Persatuan Islam) jatuh pada hari Jum’at, 15 Juni 2018 M. Hal ini berdasarkan perhitungan posisi bulan di wilayah Indonesia. Muhammadiyah yang menggunakan kriteria… Continue Reading

Kapan 1 Syawwal 1439 H (Idul Fitri 2018)?

Peta kemungkinan terlihatnya hilal 1 Syawal 1439 H pada petang hari Kamis, 14 Mei 2018 M. Wilayah yang diarsir hijau atau kuning kemungkinan akan bisa melihat bulan sabit 1 Syawal 1439 H.

Permulaan bulan Syawal 1439 H ditandai dengan konjungsi (ijtima’) yang terjadi pada hari Rabu, 13 Juni 2018, 19:43 UTC (Kamis, 14 Juni 2018 M, 2:43 WIB). Bulan Syawwal 1439 Hijriyah ini masuk dalam siklus bulan dengan Nomor Bulan Islam (ILN): 17,266.… Continue Reading

Foto-foto Hilal Ramadhan 1439 H (2018)

Foto bulan sabit (hilal) 1 Ramadhan 1439 H terlihat dari Amerika Serikat pada Rabu, 16 Mei 2018.

Pada halaman ini akan ditampilkan foto-foto hilal (bulan sabit) 1 Ramadhan 1439 H yang diperoleh dari berbagai tempat. Prediksi visibilitas hilal Ramadhan menunjukkan bahwa pada hari Selasa petang, 15 Mei 2018 hilal akan sulit dilihat dari sebagian besar wilayah di… Continue Reading